Babinsa Rungkut Hadiri Giat Maulid Nabi Muhammad SAW

    Babinsa Rungkut Hadiri Giat Maulid Nabi Muhammad SAW

    SURABAYA - Serda Khodri Babinsa Koramil 0831/05 Rungkut Kodim 0831/Surabaya Timur menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW bersama jamaah Yasin dan Tahlil paguyupan 99 bertempat di jln. Raya Tambak Medokan IX RT. 08 RW. 02 Kel. Medokan Ayu Kec. Rungkut. Senin (09/10/23)

    Dalam ceramahnya KH Sya' Roni Fadlan menyampaikan, bahwa Maulid atau peringatan hari kelahiran Nabi Muhammad SAW hendaknya dimaknai dengan meneladani Rasulullah baik dari sikap, perilaku maupun budi pekerti yang penuh dengan keimanan dan ketakwaan, menjalankan sunahnya di kehidupan kita sehari-hari, yang perlu diimplementasikan dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Toga Tomas dan Warga Binaan Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0830/06 Benowo Bantu Evakuasi Korban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Pangdam Mayjen TNI Rudy Saladin Vicon dengan Menkopolkam, Bahas Situasi Pelaksanaan Pemilukada Serentak

    Ikuti Kami